
Dalam rangka perubahan bentuk menjadiUniversitas dan pembukaan Program Studi baru, Yayasan Universitas Labuhan Batu membuka kesempatan bagi yang berminat untuk menjadi Dosen Profesional untuk Program Studi berikut:
- Sistem Informasi (S1)
- Teknik Informatika (S1)
- Teknik Industri (S1)
Dengan persyaratan sebagai berikut:
- Berpendidikan minimal S2 sesuai Prodi yang dibutuhkan
- Usia maksimal 40 tahun
- Belum memiliki NIDN/Homebase
- Bukan PNS atau Pegawai BUMN
- Berintegritas, dapat bekerja mandiri dan tim
- Bersedia bekerja secara penuh waktu sesuai ketentuan undang-undang perguruan tinggi
Dosen tetap yang diterima di AMIK Labuhan Batu berhak mendapat fasilitas berikut:
- Gaji tetap perbulan diatas UMK Kabupaten Labuhanbatu
- Honor mengajar di luar gaji tetap
- Tunjangan Jabatan
- Pengurusan NIDN/Kepangkatan/Serdos
- Kesempatan beasiswa S3 Yayasan ULB
Kirimkan lamaran lengkap ke AMIK Labuhan Batu – Kompleks Kampus Y-ULB Jl.Sisingamangaraja No.126 A Rantauprapat atau email ke: info@amik-labuhanbatu.ac.id
Kontak Person:
Ronal – 081263621335
Dahrul – 081375439803
More Stories
Mahasiswa Prodi Manajemen di Tunjuk sebagai Pendamping Penelitian BUMD BALITBANG Labuhanbatu
Universitas Labuhanbatu Gelar Workshop Percepatan Lektor Kepala dan Guru Besar
FEB Universitas Labuhanbatu Gandeng Wardah Mengadakan Inspiring Talkshow dan Beauty Cl